Pendaftaran MR.DIY RUN 2025: Running Across Indonesia


MR.DIY bersiap untuk menggelar MR.DIY Run 2025 ‘Running Across Indonesia’ di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) pada Minggu (23 Februari 2025)
Para peserta diajak melintasi anjungan Aceh hingga Papua di TMII yang merupakan miniatur keindahan Indonesia. Hal ini melambangkan komitmen MR.DIY untuk melayani dari Sabang hingga Merauke, serta dipercaya oleh jutaan keluarga Indonesia untuk penuhi kebutuhan rumah tangga.
Mari ambil bagian pada momen istimewa ini, kita berlari bersama untuk tujuan yang bermakna.


ROAD RACE 5K & 10K
23 Februari - Taman Mini Indonesia Indah
Periode Registrasi event : 23 Desember - 5 Februari
Total Hadiah : Rp. 50.000.000

Early Bird (23 Desember 2024 - 31 Desember 2024 )
5K : Rp. 150.000
10K : Rp. 175.000

Harga Normal (1 Januari 2025 - 5 Februari 2025)
5K : Rp. 175.000
10K : Rp. 200.000

CLOSED




VIRTUAL RUN (GRATIS)
Periode Virtualrun: 5 Januari - 25 Januari
Periode Registrasi: 23 Desember - 17 Januari
Hadiah: Uang Tunai Puluhan Juta Rupiah, Voucher belanja MR DIY, Produk Sponsor

CLOSED




INFORMASI SEPUTAR MR.DIY RUN 2025
LINK TWIBBON
Frequently Asked Questions (FAQ)
WA Helpdesk : Rini (+62 813-1391-5594)